PENILAIAN SAS GENAP PJOK (OLAHRAGA)
Hari ini pada Rabu, 11 Juni 2025 peserta didik melaksanakan Penilaian Sumatif Akhir Semester Genap PJOK (olahraga) dengan cara berpraktik. pada penilaian ini dilakukan untuk kemampuan atau keterampilan gerak lompat pendek secara zig-zag atau gerakan kanan kiri dengan cara lompat zig-zag. Penilaian ini dilihat dari kecepatan dan ketetapan menempelkan bola pada media yang disediakan oleh […]
SELAMAT MELAKSANAKAN SUMATIF AKHIR SEMESTER 2 (GENAP) TAHUN AJARAN 2025/2026

Bismillahirrohmanirrohim……. Sekolah Disleksia TDC Jepara melaksanakan SAS Genap seperti pada sekolah umunya yakni dilaksanakan mulai tanggal 26 Mei sampai 12 Juni 2025. seperti tahun sebelum-sebelumnya tes di sekolah kami dibagi menjadi 2 sesi (2 minggu), setiap sesi dilaksanakan kurun waktu 1 minggu yaitu dari hari senin-jumat. Pada minggu pertama jadwal kami hanya 2 mata pelajaran […]
PENGEMBANGAN DIRI P5 “MEMBUAT TAPLAK MEJA DENGAN TEHNIK TIE DYE”

Di hari kamis ini, selesai kegiatan ulangan harian menjelang Sumatif Akhir Semester 2 kami praktik pengembangan dri P5 dengan membuat taplak meja dengan ehnik tie dye. Kegiatan P5 ini Wajib kita laksanakan pada Kurikulum sekarang. Sebelum membuat taplak, ibu guru membagi anak-anak menjadi 3 kelompok yaitu kelompok 1, kelompok 2 dan kelompok 3 hal tersebut […]
PENGABDIAN MASYARAKAT DARI MAHASISWA UNNES

Pengabdian masyarakat yang bertemakan “Pengenalan dan Pelatihan Desai Grafis menggunakan Aplikasi TUX PAINT di Sekolah Disleksia TDC Jepara. Kunjungan dari kakak-kakak UNNES. di hari pertama, kegiatan “Pengabdian Masyarakat” yaitu pengenalan beragam buah-bauahan di sekitar dan mengenal tools juga cara penggunaan aplikasi Tux Paint yang ramah pada anak-anak. Pada hari ke-2 kami diajak kak Ayu dan […]
HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2025 SD DISLEKSIA TDC JEPARA
Hari Pendidikan Nasional diperingati setiap tanggal 2 Mei untuk mengenang hari lahir Ki Hajar Dewantara (1889-1959) tokoh pelopor pendidikan nasional serta beliau juga yang mendirikan Taman Siswa. Ia dikenal dengan semboyannya yang legendaris “Ing ngarso sung tuladha, ing madya mangun karso, Tut Wuri Handayani”. Harapan di Hari Pendidikan Nasional tahun 2025 ini, semoga pendidikan di […]
SEMARAK HARI KARTINI TAHUN 2025 SD DISLEKSIA TDC JEPARA

Ibu Kita Kartini, Pendekar Bangsa…. Pejuang Emansipasi Wanita dari Jepara yaitu RA. KARTINI. Semarak hari kartini di sekolah kami diisi dengan berbagai kegiatan perlombaan yang bertemakan “Kesetaraan Hak Untuk Semua”. perlombaan yang diadakan sekolah kami ada 3 yaitu yang pertama, Lomba Fashion Show (yang dinilai dari Costumenya), yang kedua Lomba kolase gambar ibu Kartini, yang […]
MASIH EDISI LEBARAN 1446 HIJRIYAH TDC CERIA

Halal Bi Halal pertama disekolah, setelah libur lebaran 1446 Hijriyah kami masuk sekolah kembali dan dihari pertama disekolah kami melaksanakan halal bihalal lebaran 1446 Hijriyah kami saling bersalam-salaman, saling memaafkan memahami makna idul fitri dengan saling bermaaf-maafan. kegiatan Halal Bi Halal selesai, kami melanjutkan dengan kegiatan Games THR Jajan untuk anak-anak TDC dengan cara mengglindingkan […]
SAMARAK RAMADHAN 1446 H HARI PERTAMA DANM KEDUA SD DISLEKSIA TDC JEPARA
Samarak menyambut Bulan Ramadhan 1446 H. Marhaban ya Ramadhan….. Kegiatan sekolah kami pada Bulan Ramadhan 1446 H ini dihari pertama masuk sekolah senin, 10 Maret 2025 kami melakukan photoshoot with ” Marhaban Ya Ramadhan” frame. Kegiatan Ramadhan dihari kedua selasa, 11 Maret 2025, kami berlatih untuk mengerjakan worksheet bertemakan Ramadhan yang dibimbing oleh ibu guru. […]
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW.

Selamat memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW. 27 Januari 2025 (27 Rajab 1446 H) Peristiwa dimana Nabi Muhammad SAW bertemu dengan Allah SWT di Sidratul Muntaha dan perintah untuk melaksanakan kewajiban rukun islam yang ke-2 yaitu salat bagi umat islam. semoga kelak kita mendapatkan Syafaat Nabi Muhammad SAW di Yaumul Akhir… amin….
OUTING CLASS SEMESTER GENAP KE OMAH SUSU

Hari Senin, 13 Januari 2025 kami berkegiatan di salah satu tempat wisata edukasi di daerah jepara, tepatkan banyuputih kalinyamatan. Di omah susu , kami didampingi oleh kak icha dan kak husni sebagai guide di omah susu. kak icha mengajak kami untuk bermain dengan beragam kegiatan, seperti: memberi makan kelinci, memberi minum cempe (anak kambing), bermain […]